Parenting Gernas Baku 2018
Parenting Gernas Baku 2018
Untuk sesaat anak-anak hanyut dalam kisah yang dibacakan bunda
Surabaya - Gerakan Nasional Orang Tua Membacakan Buku (Gernas BAKU) adalah suatu gerakan untuk mendukung inisiatif dan peran keluarga Indonesia dalam meningkatkan minat baca anak melalui pembiasaan di rumah, di lembaga PAUD, dan masyarakat.rabu 1/5/18
Membaca adalah senjata ampuh yang mampu menghantam kebodohan, kemiskinan, dan ketersia-siaan yang bisa mengahncurkan bangsa.
Bangsa yang tidak banyak membaca, tidak banyak tahu, tidak banyak bisa , pasti akan membuat pilihan buruk, di rumah tangga, di sekolah, di dunia kerja, di pengadilan, dan di bilik pemilu. Keputusan-keputusan itu akhirnya mempengaruhi seluruh kehidupan berbangsa”
-Jim Trelease-
Hal ini lah disampaikan Bunda Tri kepada wali murid KB TAAM Avicenna pada kegiatan parenting kali ini , agar wali murid membiasakan membaca kan buku pada putra-putri nya guna menyiapkan generasi emas penerus estafet perjuangan para pahlawan
No comments:
Post a Comment